Selamat datang di

Gereja Reformed Injili Indonesia - Sydney

Benteng Doa dan Teologi Reformed yang bergerak bagi Injil dan Misi

Pengumuman penting mengenai perubahan waktu ibadah 1 Januari 2023
GRII Sydney akan melaksanakan ibadah tahun baru secara relay live dengan GRII Pusat pada hari Minggu 01 Januari 2023 pada pukul 1pm AEDT.

PENGUMUMAN

Upcoming Events

  • Saturday 1 Apr 2023 9:00 am - 10:00 am
    Prayer Meeting

  • Saturday 1 Apr 2023 2:00 pm - 3:00 pm
    Youth & Young Worker Fellowship

  • Sunday 2 Apr 2023 10:30 am - 12:30 pm
    Sunday Service & Sunday School

Lebih lanjut

Christ did not die for any upon condition, if they do believe; but He died for all God's elect, that they should believe.

John Owen

Komunitas Kita

Tuhan memanggil kita untuk mengikut Dia bukan secara individu, melainkan sebagai satu Tubuh Kristus. Dalam komunitas GRII yang terdiri dari berbagai suku, bahasa dan usia ini, persaudaraan yang sejati terbentuk melalui Firman, kasih, teguran, dan doa satu dengan yang lain

Sekolah Minggu

Sekolah Minggu adalah ibadah anak-anak, dimana anak-anak datang untuk beribadah kepada Tuhan Pencipta mereka. Dan didalam Sekolah Minggu, Firman Tuhan akan disampaikan kepada anak-anak.

Lanjutkan

Persekutuan Wanita

Bagaimana Alkitab memandang wanita dan perannya dalam konteks kehidupan sehari-hari? Mari bersekutu bersama, belajar menjadi wanita Kristen yang bertumbuh dan memuliakan Tuhan di setiap peran hidup kita.

Lanjutkan

Persekutuan Senior

Persekutuan dengan Allah sepenuhnya dalam doa adalah dasar yang sangat penting bagi kehidupan senior Kristen. Marilah kita bersama-sama belajar untuk mengerti doa yang benar, melalui firman Allah, doa dan pertolongan Roh Kudus.

Lanjutkan

Persekutuan Pemuda & Pekerja

Dengan Firman-lah seorang muda mempertahankan kelakuannya bersih di hadapan Tuhan. Mari para pemuda bersama-sama berdiskusi, menggali Firman, bertumbuh dan semakin mengenal Allah pencipta kita.

Lanjutkan

Pelayanan

Setiap kita diberikan mandat Injil dan mandat budaya oleh Tuhan untuk dijalankan dengan menggunakan segala talenta dan karunia yang telah Dia berikan. Kenali dan kembangkan setiap talenta dan karunia itu untuk melayani Tuhan melalui bidang-bidang pelayanan yang ada.

Alamat

556 - 558 Botany Road, Alexandria, NSW, 2015
sekretariat@griisydney.org
0422690913
0430930175

Social Media

Facebook GRII Sydney Instagram GRII Sydney Twitter GRII Sydney


Google Play Store
App Store

^